PERCEPATAN PENYELESAIAN PERKARA

Semarang 17 s.d. 21 November 2025. Pengadilan Militer Tinggi II Jakarta terus berusaha untuk meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat pencari keadilan. Peningkatan pelayanan ini salah satunya yaitu dengan melaksanakan sidang keliling, karena dengan pelaksanaan sidang keliling ini masyarakat pencari keadilan tidak perlu waktu terlalu lama dan biaya yang besar untuk dapat menghadiri proses penyelesaian perkara, dengan demikian akan lebih efisien dari segi waktu dan biaya.

Kegiatan persidangan keliling dilaksanakan di Kantor Pengadilan Militer II-10 Semarang yang berlangsung selama 5 (lima) hari kerja yaitu tanggal 17 sampai dengan 21 November 2025. Semoga dengan peningkatan pelayanan ini kepercayaan masyarakat semakin besar kepada instansi penegak hukum.

Salam Dilmilti II Jakarta “SEMANGAT”

blank
blank
blank
blank
blank

Kadilmilti Jakarta

Tuty Kiptiani, S.H., M.H.

Laksamana Pertama TNI

SURVEY IKM DAN IPK

IKM
SURVEY TWL III
0 %
IPAK
SURVEY TWL III
0 %

KEGIATAN DILMILTI JAKARTA

  • All Posts
  • Berita
UPACARA BULANAN PENGADILAN MILITER

Jakarta, 19 September 2022 Pada hari Senin tanggal 19 September 2022 dilaksanakan Upacara Bendera Rutin setiap bulan di Lapangan Apel...

BINTEK ACCESSOR

Jakarta, 7-9 Desember 2022 Kepala Pengadilan Militer Tinggi II Jakarta, Brigadir Jenderal TNI Faridah Faisal, S.H., M.H., beserta Hakim Militer...

Pengawasan Daerah Desember 2022

Bandung, 16 Desember 2022 Kepala Pengadilan Militer Tinggi II Jakarta Brigadir Jenderal TNI Faridah Faisal, S.H., M.H. dengan didampingi oleh...

APEL GABUNGAN JANUARI 2023 

Jakarta, 9 Januari 2023  Kepala Pengadilan Militer Tinggi II Jakarta Brigadir Jenderal TNI Faridah Faisal, S.H., M.H. memimpin apel gabungan...

PENANDATANGANAN PAKTA INTEGRITAS

Jakarta, 9 Januari 2023. Pengadilan Militer Tinggi II Jakarta melaksanakan kegiatan Penandatangan Pakta Integritas yang dilaksanakan di ruang sidang utama...

Edit Template